E-Book Joomla 3 untuk Pemula

Joomla! adalah Sistem manajemen konten (SMK atau CMS) yang bebas dan terbuka (free opensource) ditulis menggunakan PHP dan basisdata MySQL untuk keperluan di internet maupun intranet. ... Asal kata Joomla sendiri berasal dari kata Swahili jumla yang mengandung arti "kebersamaan".
Sederhananya Joomla! adalah salah satu aplikasi yang digunakan untuk membuat atau membangun sebuah website dinamis yang dilengkapi berbagai fasilitas yang mendukungnya. Joomla! termasuk dalam kategori aplikasi CMS (Content Management System) open source, artinya dapat Anda pergunakan dengan sebebas-bebasnya atau bebas untuk mengoperasikannya. Sejarah Joomla! sendiri awalnya dikembangkan dari aplikasi CMS lainnya yaitu Mambo.
Joomla adalah sebuah Content Managemen System yang dapat digunankan oleh siapa saja untuk keperluan pembuatan website, mulai dari yang sangat sederhana sampai dengan website yang sangat kompleks. Berikut beberapa jenis website yang dapat dibangun dengan Joomla.
  1. Website corporate atau portal
  2. Website e-commerce
  3. Website untuk perusahaan kecil
  4. Website untuk organisasi Non-profit
  5. Website untuk Pemerintah
  6. Website untuk keperluan internet
  7. Website untuk sekolah dan Perguruan Tinggi
  8. Website Pribadi atau blog
  9. Website untuk komunitas dan portal
  10. Website untuk majalah, koran, dan tabloid
Dan masih banyak lagi.
Begitu banyak aplikasi yang dapt ditangani oleh Joomla, tak heran kalau Joomla
menjadi pilihan banyak orang dalam pembuatan website-nya. Di samping itu, Joomla juga mudah di installasi, mudah dalam pengelolaannya dan dapat dimodifikasi sesuai kebutuhan kita. Oleh karaen itu Joomla mempunyai prinsip, fleksibel, simple,elegant, customizable, dan powerful.
Silahkan yang berniat untuk mempelajari Joomla dengan Mendownload E-Booknya.. Gratis.

DOWNLOAD BUKUNYA


E-Book Joomla 3 untuk Pemula E-Book Joomla 3 untuk Pemula Reviewed by As'ad Al-Tabi'in Al-Andalasi on March 27, 2018 Rating: 5

No comments:

Komentar